Branding VS Seo manakah yang lebih hebat ?

  ehmmm BRANDING vs SEO

inti dari branding itu adalah membuat produk yang boming dipasaran sehingga Custemer mengenal dan loyal kepada produk kita

contohnya pompa air mu apa pasti di jawab sanyo padahal belum tentu pompa airnya yang di rumah sanyo namun yang sudah tertanam diorang2 adalah sanyo

contohnya lagi ada yang jual asongan Aqua Aqua, mizone mizone, cola-cola, sprit, fanta kita beli bang Aqua satu dikasihnya le minerale ehmmmmm

contohnya lagi orang tua kita biasanya kalo ditanya kesini numpak opo pak numpak Honda padahal motornya yamaha

ada yang mau nambahin ??

nah menurutku hal tersebut adalah bagian dari Branding sehingga di mindset kita kalo beli pompa air yaa sanyo nah pertanyaanya kalo produk kita sudah booming seperti itu butuh seo apa tidak ??
yaah simple nya seperti kfc, cabangnya dimana2 Oraaa umum kalo sudah seperti kfc butuh seo tidak ??
fanta dan cola-cola butuh SEO tidak produknya dimana-mana ada ??

sedangkan inti dari seo adalah mengoptimalkan produk kita agar menjadi halaman 1 google ataupun mesin pencari yang lain sehingga ketika orang mengetikan tas ransel fusagi, tas laptop, maka akan muncul dihalaman satu google
ketika orderan banyak sehari katakanlah 100-1000 pcs apakah kita memerlukan Branding ?

atau seo digunakan untuk meningkatkan Trafik sehingga pengunjungnya banyak yang klik iklan banyak dapat uang banyak dari adsense kalo sudah dapat uang banyak dari adsense apakah memerlukan Branding ??

 jawabanya adalah disatu sisi kita membutuhkan BRANDING disatu sisi kita membutuhkan SEO kenapa ??

coba anda membayangkan membangun usaha seperti Sanyo, Aqua, Honda butuh waktu berapa lama mereka untuk membangun Bisnis mereka hingga sebesar itu
itu lama apa lama banget ??

coba anda bayangkan butuh berapa modal untuk menandingi produk seperti sanyo, Aqua, Honda
banyak apa banyak banget ??

nah disinilah fungsi SEO menekan lama waktu dan biaya untuk meningkatkan produk kita tersebut agar proses kita dapat duit lebih cepet (kalo bisa kita jualan hari ini. hari ini dapat order) namun disatu sisi kita butuh BRANDING agar produk kita juga dikenal oleh pasar. disatu sisi kita butuh BRANDING disisi lain kita butuh SEO agar proses produk kita lebih cepat closing, dikenal pasar dan dapat keuntungan.

SEO itu saya ibaratkan makan singkong rebus hari ini dan besok
BRANDING itu sy ibratkn makan keju stilton tahun depan

Lha aku laparnya hari ini dan besok yaaa jangan mengandalkan branding aja tapi pake SEO tapi tiap hari makan mu singkong rebus kalo mau makan keju stilton yaa pake BRANDING saya pribadi sih menggunakan Branding 30% dan SEO 70% 

yang penting fusagi jalan orderan ada. Branding dan Seo berjalan bersamaan. 

Trimakasih

jika ada yang ingin di diskusikan silahkan tinggalkan komentar anda. 
Previous
Next Post »